UJIAN PRAKTEK TIK KELAS IX TAHUN 2012/2013

Kepada seluruh siswa kelas IX  SMP Negeri 1 Mataram yang akan mengikuti ujian praktek mata pelajaran TIK semester genap (VI) tahun 2012/2013 agar memperhatikan hal-hal dan ketentuan sebagai berikut:

1. Ujian praktek dilaksanakan tidak terjadwal dan bersifat TAKE HOME dimulai setelah selesai kegiatan Try Out I sampai tanggal 22 Februari 2013
2. Teknik pengerjaan dan pengumpulan hasil silahkan dibaca pada lembar soal yang bisa didownload disini atau disini
2. Bagi yang tidak mengumpulkan hasil ujian sampai batas waktu yang ditentukan (22 Februari 2013) maka siswa tersebut dinyatakan tidak mengikuti ujian
3. Bagi siswa yang belum menyelasikan tugas I (tugas kelompok hal.20 LKS) dan II (tugas blog), hasil ujian praktiknya akan dipending dan tidak dinilai

4. Bagi siswa yang masih butuh penjelasan bisa hubungi pak Guru di sekolah atau lewat komentar di blog ini atau via FB

5. Siswa kelas IX-H s/d IX-N silahkan hub Pak Faidul untuk konsultasi pengumpulan ujiannya via FB: Idols CoralBrake





INDIKATOR PENILAIAN

NO
SOAL
YANG DINILAI
KET
1.
MS.WORD
1.      Format teks (perataan, font, paragraf,dll)
2.      Format halaman (ukuran kertas, margin, dll)
3.      Nama file
4.      Word art, Shape dan Drop Cap

2.
MS. EXCEL
1.      Permulaan sel
2.      Format tabel (border, perataan,dll)
3.      Format cell (currency, number, dll)
4.      Formula/rumus

3.
EMAIL
1.      Waktu pengiriman (tgl dan jam)
2.      Melampirkan dokumen (attachment)
3.      Subjek/perihal

4.
BLOG
1.      Postingan
2.      Download soal
3.      Komentar


 

0 komentar:

Posting Komentar

TOTAL TAYANG

free hits counter

IP

Share